Daihatsu Vocational Day (DVD) 2023 di PT Astra Daihatsu Motor – Assy Plant
Astra Daihatsu Motor (ADM) membuktikan komitmennya dalam mendukung pendidikan vokasi di Indonesia, lewat program Pintar Bersama Daihatsu (PBD). Dalam Daihatsu Vocational Day 2023 ini, 66 SMK dari total lebih 450 lebih SMK se Indonesia menerima apresiasi atas pencapaian mereka dalam implementasi beberapa program unggulan seperti Dojo Center, Bengkel Sahabat Daihatsu, dan Teaching Factory di sekolah. […]